Adsen

Potensi Sepakbola Indonesia Nyamai Tiongkok

Sepakbola Indonesia sejatinya punya potensi yang sangat besar dan bahkan bisa dibilang bisa sejajar dengan Tiongkok.


Baru-baru ini sepakbola China menggoyang dunia dan bahkan memecahkan rekor transfer Nyimar yang pindah ke Barcelona.


Para Investor dan perusahaan besar mengakuisisi beberapa klub yang berlaga di China Super League (CSL).


Mengaca pada Negara tetangga tersebut, Indonesia bisa bersaing dengan negara-negara di Asia. Namun hingga saat ini sepakbola Indonesia masih berkutat dengan masalah non teknis. Dan apalagi saat ini sepakbola Indonesia terna sanksi FIFA akibat campur tangan Pemerintah, Menpora.


Memang sangat disayangkan apa yang telah dilakukan oleh Menpora tersebut, bukannya memperbaiki, menata, membina justru keputusan Menpora yang membekukan PSSI itu merupakan tindakan yang sangat keliru.


Kalau Menpora mau menata sepakbola Indonesia, berilah yang sifatnya membina, dan bangunlah insfratuktur yang berkualitas, sediakan stadion yang bertaraf Internasional.


PSSI sebagai federasi yang mengurus sepakbola, saatnya berubah total, mulai dari mindset hingga pembinaan dan menegemen.


Sedangkan dari klub, buatlah administrasi yang transparan, terbuka dan menagelah klub dengan baik, sehingga para pemain nyaman untuk bermain dan tidak ada lagi seorang pemain yang tidak dibayarkan hak-haknya.


Kalau PSSI, Klub, dan pemain bersinergi maka tidak mungkin potensi sepakbola Indonesia bisa sejajar dengan Tiongkok. Dan diharapkan banyak investor dan pengusaha rela berinvestasi di bisnis sepakbola, apalagi animo masyarakat Indonesia yang gila bola. 

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Potensi Sepakbola Indonesia Nyamai Tiongkok"

Post a Comment